
Pemdes Pagerwangi Serahkan BLT-DD Tahap 1 Kepada Warga Desa Pagerwangi
PAGERWANGI.DESA.ID – Pada Selasa 12/05/20, Pemerintah Desa Pagerwangi menyerahkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahap 1 bulan Mei 2020 kepada sejumlah 199 KPM (Keluarga Penerima Manfaat). Penyerahan BLT-DD tersebut dihadiri oleh muspika Kecamatan Balapulang dan juga lembaga BPD Desa Selengkapnya